Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2017

khasiat Jahe

Gambar
KHASIAT JAHE Allah Ta’la berfirman : وَيُسْقَوْنَ فِيهَا كَأْسًا كَانَ مِزَاجُهَا زَنْجَبِيلًا _“Di dalam Surga itu mereka diberi minum segelas (minuman) yang campurannya adalah JAHE.”_  (QS. Al-Insan : 17) Al-Imam Ibnu Katsir rahimahullah berkata : يسقون يعني لأبرار أيضا في هذه الأكواب _“Maksudnya mereka yaitu orang orang yang berbuat baik.. juga akan diberi minum dengan gelas-gelas ini (gelas-gelas yang terbuat dari perak)”._ (كَانَ مِزَاجُهَا زَنْجَبِيلًا) : فتارة يمزج لهم الشراب بالكافور و هو بارد و تارة بالزنجبيل و هو حار, ليعتدل الأمر. و هؤلاء يمزج لهم من هذا تارة و من هذا تارة _(“yang campurannya adalah jahe.”)_ : Terkadang mereka diberi minuman yang dicampur dengan kafur yang dingin Dan pada saat lain diberi minuman yang bercampur dengan jahe yang hangat agar ada keseimbangan bagi mereka.. Terkadang minuman dingin dan terkadang panas.. agar ada keseimbangan bagi mereka... Terkadang minuman dingin dan terkadang panas. (Tafsir Al-Qur’an Al-‘Azhim Hal. 185 J

Cara Diet Sehat Dan Baik

Gambar
Tentu memiliki badan yang ideal dan sehat itu dambaan setiap orang, tapi banyak yang belum mengetahui cara membuat badan ideal dengan baik. >>Tentukan target yang sehat tiap minggu<< Target-target kecil dan sederhana bernilai penting sebagai langkah menuju perubahan gaya hidup secara berkelanjutan. Selain itu, menetapkan target realistis secara rutin dan berhasil memenuhinya akan membuat Anda merasa positif. Misalnya, jika Anda suka mengonsumsi gorengan tiap hari, targetkan untuk tidak mengonsumsinya dalam waktu seminggu. Sebagai gantinya, konsumsilah selingan sehat seperti buah kering. . >>Aktif bergerak<< Sebagai langkah awal, Anda tidak perlu berolahraga secara rutin untuk tetap merasa bugar. Lakukan suatu hal yang Anda sukai agar aktivitas tersebut dapat dilakukan berulang-ulang seperti bermain futsal bersama rekan kerja atau bersepeda bersama keluarga. Menjadwalkan olah tubuh di pagi hari sebelum mulai beraktivitas merupakan cara terbaik bagi An

Cara Menghilangkan Luka Memar Lebih Cepat

Gambar
Walaupun tidak ada cara untuk menghilangkan luka memar saat itu juga, ada beberapa hal yang bisa Anda lakukan untuk mempercepat proses pemulihannya. Jika dirawat dengan baik, luka memar berat bisa hilang dalam beberapa hari saja dengan melakukan beberapa teknik yang disebutkan di bawah ini. Bacalah untuk mengetahui cara menggunakan perawatan rumahan dan untuk mengurangi luka memar Anda. 1.Gosokkan cuka dan air ke luka memar Anda. Campurkan cuka dan air hangat, kemudian gosokkan ke bagian yang sakit. Cuka akan meningkatkan aliran darah ke permukaan kulit sehingga memacu luka untuk sembuh lebih cepat. 2. Makan pepaya atau nanas.Pepaya dan nanas mengandung enzim digesti yang disebut bromelain yang mampu menghancurkan protein yang menyebabkan darah dan cairan terperangkap dalam jaringan Anda. Makan sebanyak mungkin nanas yang and inginkan karena Anda ingin menyerap bromelain dan membantu tubuh Anda menghilangkan luka memar. 3.Oleskan dan minum vitamin C. Ambil dua pendekatan untu

Cara Menghilangkan Komedo Dengan Alami

Gambar
1. Kayu Manis Begini cara meraciknya agar menjadi obat buat komedo : Tuangkan 3 sdm madu dan 1 sdm bubuk kayu manis ke dalam wadah Aduk hingga benar-benar tercampur dengan rata Oleskan pada wajah dan diamkan selama kurang lebih 15 menit Setelah 15 menit, bilas wajah dengan air hangat lalu keringkan 2. Putih Telur Ini cara membuatnya : Pecahkan 1 buah telur & pisahkan antara kuning dan putihnya Kocok putih telur sampai mengembang Oleskan putih telur pada wajah atau hanya pada area yang berkomedo saja Diamkan selama 10-15 menit atau sampai mengering Bersihkan wajah dengan air hangat 3. Lidah Buaya Ini cara membuatnya : Pisahkan dulu gel dari kulit lidah buaya Oleskan gel lidah buaya pada area wajah yang berkomedo Diamkan selama 10 – 15 menit Bilas wajah dengan air hangat 4. Lemon Ini cara membuatnya : Iris dulu jeruk lemon menjadi dua bagian kamu bisa juga meneteskan madu pada permukaan lemon yang sudah diiris Gosokkan lemon yang telah diberi tete