GEJALA JANTUNG KURANG SEHAT


Mengenali kondisi jantung dan kesehatan tubuh kita merupakan faktor yang terpenting, oleh karena itu tak sedikit yang menyarankan untuk memeriksakan kesehatan secara berkala. Berikut ini adalah tanda-tanda atau gejala awal jantung yang tidak sehat.

1.Tanda awal jantung yang tidak sehat pada saat terjadinya disfungsi ereksi.

2.Sering tidur mendengkur, juga merupakan gejala awal tanda-tanda jantung yang kurang sehat.

3.Terjadinya pendarahan pada gusi, gusi tiba-tiba bengkak dan ada rasa sakit tiba-tiba di gusi. Hal itu merupakan gejala ketiga jantung yang tidak sehat.

4.Pergelangan tangan dan pergelangan kaki akan terasa membengkak merupakan gejala jantung yang tidak sehat.

5.Denyut jantung tidak beraturan.

6.Adanya rasa nyeri pada dada dan bahu dada merupakan indikasi kuat yang menunjukkan bahwa memiliki jantung yang tidak sehat.

7.Sering mengalami sesak nafas merupakan sebuah sinyal yang menandakan bahwa jantung tidak sehat.

.

(Kesehatanpedia)
Sumber: Pecinta Herbal Indonesia

Komentar

Postingan populer dari blog ini

#18.1 Program Imunisasi Measles dan Rubella (MR)

5 KHASIAT DAUN TALAS UNTUK KESEHATAN